Tak Kapok, Residivis di Pangkalpinang Ini Kembali Curi Motor

Tak Kapok, Residivis di Pangkalpinang Ini Kembali Curi Motor

Pelaku beserta barang bukti yang diamankan polisi.--Foto Agus

BACA JUGA:Pelaku Curanmor di Pangkalpinang Ini Akhirnya Ditembak Polisi

BACA JUGA:Lagi! Polres Bangka Tengah Ringkus Pelaku Curanmor

Setelah berhasil membawa sepeda motor milik korban, dikatakan Riza, pelaku langsung membawa sepeda motor tersebut ke kos teman pelaku yang bernama Randi untuk dititipkan, yang mana pada saat menitipkan sepeda motor tersebut pelaku langsung memasukan sepeda motor tersebut ke dalam kos Randi. 

Keesokan harinya sekira pukul 12.30 WIB, katanya, pelaku meminta tolong kepada Randi untuk memposting sepeda motor tersebut di forum jual beli di media sosial Facebook untuk dijual. Tidak lama kemudian, ada seorang ada mengomentari postingan tersebut dan berminat untuk membeli sepeda motor tersebut.

BACA JUGA:Bengalnya Curanmor Ini, Curi, Tinggal atau Buang Motor, Keluar Masuk Hutan Kelabui Polisi

BACA JUGA:Boncel Residivis Curanmor Kembali Dibekuk

Kemudian, tambah Riza, pelaku Dani dan rekannya Randi pergi menemui seorang yang berminat membeli sepeda motor tersebut di daerah Pasir Garam Kabupaten Bangka Tengah. Setelah mengecek dan melakukan negosisai harga, akhirnya sepeda motor tersebut laku terjual seharga Rp1,9 juta. 

Kemudian, sambung Riza, pelaku Dani memberi upah kepada Randi sebesar Rp400 ribu dan sisanya digunakan pelaku untuk bermain judi online jenis slot dan kebutuhan sehari-hari.

"Selanjutnya pelaku Dani dan barang bukti motor korban dibawa ke Polresta Pangkalpinang untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut," tandas perwira balok tiga ini.

BACA JUGA:Cegah Curanmor, Polresta Pangkalpinang Ingatkan Masyarakat Lebih Waspada

BACA JUGA:Buronan Curanmor Diringkus. Maling Motor 2 TKP untuk Beli Sabu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: