Musyda 5, Ini Kepengurusan IMM Babel Terpilih

Musyda 5, Ini Kepengurusan IMM Babel Terpilih

Musyda IMM Babel--Foto: ist

10. Siti Khadihah

11. Zuairya Sagita

12. Putri Dwi Mulyanti

Sarkawi, ketua terpilih mengungkapkan rasa Syukur atas terpilihnya sebagai nahkoda baru IMM Babel.

“Yaaa Alhamdulillah, saya merasa bahagia ketika teman-teman Immawan dan Immawati se Bangka Belitung memberikan kepercayaan kepada saya sebagai ketua," ungkapnya.

BACA JUGA:DAMNAS IMM 2024 di Babel, Upgrade Kader Madya Progresif

BACA JUGA:Motivasi ke Kader IMM, Bambang Patijaya: Qui Ascendit Sine Labore, Descendit Sine Honore

Sarkawi juga membeberkan komposisi Sekretaris dan Bendahara yang telah disepakati bersama semua formatur terpilih. “Untuk itu saya dan formatur terpilih sudah memutuskan bahwa Sekretaris Umum yang kami sepakati adalah Handika Yuda Saputra dan Bendaharanya Umumnya adalah Garin Sadewa, kami menganggap ini merupakan komposisi yang sempurna dan ideal untuk menggerakkan IMM Babel melanjutkan Kepemimpinan," ujarnya.

Sarkawi mengharapkan agar IMM Babel dapat berkembang secara pesat pada kepemimpinannya.

“Saya berharap kedepannya IMM dapat semakin solid, kompak, dan gencar dalam kegiatan perkaderan hingga berkembang dengan pesat, serta menjadi garda terdepan dalam membantu tujuan Muhammadiyah," harapnya. (*)

BACA JUGA:PC IMM BSM Pangkalpinang Siap Sukseskan Muswil IV Pemuda Muhammadiyah Babel

BACA JUGA: Buntut Panjang Peneliti BRIN Ingin Bunuh Muhammadiyah, IMM Turun Tangan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: