Soal Pengusaha Reklame Rusak Aset Masjid Kubah Timah, Rocky: Harus Tanggung Jawab!

Soal Pengusaha Reklame Rusak Aset Masjid Kubah Timah, Rocky: Harus Tanggung Jawab!

Rocky Husada --Foto Abot

"Sangat disayangkan ini masuk pekarangan masjid, di bongkar tangganya begini. Tolong tunjukkan izinnya, mana ini pengawasnya?," tanya Bangun Jaya.

Tak hanya itu, Politisi Gerindra ini langsung menghubungi pihak Dinas PUPR dan Satpol-PP Kota Pangkalpinang, untuk mengonfirmasi atas izin pembongkaran dan pemasangan tiang reklame di areal masjid. Dirinya meminta pekerjaan tersebut dihentikan sebelum menunjukkan izinnya.

"Informasi yang saya terima belum ada surat resmi soal izin, baru sebatas lisan. Ini masih tanggungjawab PU, belum diserahkan ke aset. Ya, perlu ditindaklanjuti," kata dia.

BACA JUGA:Wako Molen Sebut Perlu 2 Periode Sempurnakan Masjid Kubah Timah

BACA JUGA:Masjid Agung Kubah Timah Progres 75 Persen, Wako Molen Tinjau Pembangunan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: