Leverkusen Menuju Sempurna! Juara Liga Tanpa Kalah, Lanjut Bidik 2 Gelar

Leverkusen Menuju Sempurna! Juara Liga Tanpa Kalah, Lanjut Bidik 2 Gelar

Pemain Bayer Leverkusen merayakan juara Liga Jerman tanpa terkalahkan. --Foto: ist

Alonso mengatakan timnya bisa merayakannya hingga larut malam pada hari Sabtu, namun mereka wajib kembali ke lapangan untuk berlatih mulai Senin (20/5) pagi.

"Hari ini kami merayakannya, tapi paling lambat mulai Senin kami akan melakukan yang terbaik untuk hari Rabu. Kami punya rencana yang jelas," kata Alonso.

"Kami sangat pantas mendapatkan gelar ini, kami tak terkalahkan. Ini merupakan kebahagiaan besar bagi kami," tutup Alonso.(*)

BACA JUGA:Yakin Xabi Alonso Tak Tergoda Pindah Klub

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: