Terus Bertransformasi dan Berkontribusi, BSB Bantu Turunkan Inflasi dan Stunting

Terus Bertransformasi dan Berkontribusi, BSB Bantu Turunkan Inflasi dan Stunting

Paparan Dirut BSB Ahmad Syamsuddin --Foto: Julian

BACA JUGA:Pakai Mobile Banking, Diskon di Kantin, Cukup Scan QRIS Mobile Banking BSB

BACA JUGA:ISBA Sehat, Bersama Badan Penghubung dan BSB Beri Layanan Kesehatan

Sebagai wujud komitmen tinggi Bank dalam mendukung sektor ekonomi lokal, terutama usaha mikro, kecil, dan menengah, Bank Sumsel Babel berhasil menyalurkan kredit dengan kenaikan secara signifikan sebesar 13.35 persen,

Laba sebelum pajak juga menunjukkan peningkatan luar biasa yaitu sebesar Rp 760,503 M atau naik 8,40 persen merupakan bukti bahwa manajemen efisiensi, inovasi produk, dan pelayanan prima memberikan nilai tambah bagi pemegang saham dan para pelanggan.

Kesuksesan Bank Sumsel Babel selama tahun (2023) adalah hasil dari strategi pertumbuhan jangka panjang yang berfokus pada inovasi dan peningkatan efisiensi. 

BACA JUGA:Kas Pemprov ke BSB Lagi

BACA JUGA:Pemkab Babar Bakal Tambah Penyertaan Modal di BSB

Di tahun 2024 ini, lanjut Ahmad Syamsuddin, BSB fokus existing namun tetap memburu nasabah milenial dan generasi Z. Untuk itu pihaknya kedepannya membangun digitalisasi.

"Kita bangun digital, platform kita punya mobile banking duduk di suatu platform," ucapnya.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: