Pj Gubernur Suganda Paparkan Capaian Kinerja Triwulan II Kepada Kemendagri

Pj Gubernur Suganda Paparkan Capaian Kinerja Triwulan II Kepada Kemendagri

Ist/Dokumentasi Diskominfo Babel--

BACA JUGA:Mentok Diselimuti Asap, PMI dan BPBD Babar Bagikan Masker ke Sekolah

"Intervensi dapat dilakukan dengan pembentukan tim khusus untuk memperkuat data hingga eksekusi. Misalnya dengan program Bapak/Orangtua Angkat. Kembali perkuat sinergi, jika semua provinsi ikut masalah ini cepat tuntas,"ujarnya. 

Lebih lanjut Teguh mengungkapkan bahwa evaluasi kinerja ini pada prinsipnya juga  merupakan evaluasi secara lembaga. 

"Sehingga catatan dan saran yang disampaikan tim evaluator dapat dilakukan tindak lanjutnya sehingga laporan kinerja di Triwulan III dapat lebih baik," pungkasnya. 

Penulis : Imelda

Foto : Idris

Editor : Budi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: