Cegah Panas Berlebih Smarphone, Ini Tipsnya

Cegah Panas Berlebih Smarphone, Ini Tipsnya

Ilustrasi charging smarphone.--Ist

- Selalu memperbarui perangkat lunak.

Produsen ponsel pintar sering memberikan pembaruan yang meningkatkan efisiensi perangkat dan mencegah pemanasan berlebihan.

- Tutup aplikasi yang tidak digunakan. 

Menjalankan banyak aplikasi secara bersamaan di latar belakang dapat membuat ponsel menjadi panas. Rutinlah menutup aplikasi yang tidak digunakan untuk mengurangi beban kerja pada prosesor.

Selain itu, menjaga lingkungan yang sejuk untuk smartphone dapat membantu memperpanjang umur dan menjaganya tetap bekerja dengan maksimal. (*)

BACA JUGA:Vivo T2 Pro Pakai Otak Dimensity 7200, Harganya Mulai 3,7 Juta

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: babel.antaranews.com