Dugaan Tipikor Transportasi Pimpinan DPRD Babel, Aktifis: Tersangka Mana?

Dugaan Tipikor Transportasi Pimpinan DPRD Babel, Aktifis: Tersangka Mana?

Aksi di Kejaksaan Tinggi Bangka Belitung beberapa waktu lalu--

“Kalau penyidikan tak jelas arahnya, terus digantung-gantung tanpa tersangka berarti penyidikan tak serius. Jaksanya takut dengan politik kekuasaan lokal. 

BACA JUGA: Termakan Iming-Iming Buka TI Diback Up Anggota, Dua Warga Jadi Terdakwa

Maka dari itu rakyat tidak bisa tinggal diam dan akan kembali turun gunung untuk aksi,” ujar Marshal yang memang pernah gelar aksi sehubungan dengan kasus ini.

BACA JUGA: Dr Bastian Dituntut Empat Tahun Penjara

Sebelumnya penyidikan yang berlangsung di Pidsus Kejaksaan Tinggi Bangka Belitung mulai memeriksa satu persatu pimpinan DPRD dimulai dari Wakil Ketua DPRD Babel, Amri Cahyadi. 

BACA JUGA: Bharada E Jadi Tersangka dan Dijerat Pasal Pembunuhan

Pemeriksaan Amri Cahyadi sendiri Rabu lalu (3/8) berlangsung cukup lama. Mulai dari pukul 9 WIB hingga pukul 13.30 WIB. 

Penyidik mencecar belasan poin pertanyaan kepada politis partai persatuan pembangunan (PPP) itu. (eza)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: