Jangan Buang Ampas Kopi, Ini 7 Manfaatnya Bagi Kulit

Kopi hitam --Foto: ist
Kandungan asam klorogenat dan melanoidin dalam ampas kopi memiliki sifat anti-inflamasi yang dapat membantu menenangkan kulit yang teriritasi atau meradang. Ini bermanfaat bagi mereka yang memiliki kondisi kulit sensitif atau mengalami kemerahan.
Dengan berbagai manfaat tersebut, ampas kopi dapat menjadi alternatif perawatan kulit alami yang efektif. Namun, sebelum mengaplikasikannya, disarankan untuk melakukan uji coba pada area kecil kulit guna memastikan tidak ada reaksi alergi atau iritasi.
BACA JUGA:Kamu Sering BAB Setelah Minum Kopi, Mungkin Karena Ini
BACA JUGA:Ternyata Kopi Bisa Atur Berat Badan, Tapi...
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: antara