Pj Wako Budi Utama Pilih Griya Timah untuk Upacara Sumpah Pemuda, Kenalkan Warisan Sejarah kepada Generasi Mud

Pj Wako Budi Utama Pilih Griya Timah untuk Upacara Sumpah Pemuda, Kenalkan Warisan Sejarah kepada Generasi Mud

Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda di Griya Timah.--

Kemudian, Kata Budi, salah satu organisasi atau badan perjuangan rakyat adalah angkatan pemuda indonesia (API), yang keanggotaannya terdiri dari kalangan pemuda.

Selain API, para tokoh masyarakat juga membentuk barisan yang disebut gerakan rakyat indonesia (GRI).

Tujuan kedua barisan ini untuk menjaga keamanan Bangka dari gangguan pihak musuh. 

BACA JUGA:Bayar UKT Bisa Lewat ATM BRI dan BRImo, Mahasiswa Bisa Nikmati Kelebihan dan Keuntungannya

"Pembentukan API dan GRI dilaksanakan di tempat kita menggelar upacara hari ini tepatnya gedung di belakang saya berdiri saat ini yang sekarang menajadi Griya Timah milik PT Timah TBk, " jelasnya. 

BACA JUGA:Peringati Sumpah Pemuda, Dr. Elfin Elyas Sampaikan Hal Ini

Budi menambahkan melalui peringatan hari Sumpah Pemuda ke-ini dapat dijadikan sebagai momentum untuk meningkatkan semangat bersama membangun bangsa. 

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: