Pj Wali Kota Budi Pastikan Kesiapan Pilkada 2024

Pj Wali Kota Budi Pastikan Kesiapan Pilkada 2024

Pemerintah Kota Pangkalpinang menggelar rapat koordinasi Forkopimda Kota Pangkalpinang, Rabu (16/10/2024) di Smart Room Center.--

Selain itu, ia juga menegaskan agar ASN dan penyelenggara negara wajib bersikap netral.

Sebagai Tindak lanjut untuk menjaga Netralitas ASN di Kota Pangkalpinang, Wali Kota Pangkalpinang telah mengeluarkan Surat Edaran No. 270/139/SE/BKPSDMD/XI/2023 tanggal 06 Desember 2023 tentang Netralitas ASN/PPPK/PEGAWAI NON ASN dalam pemilihan serentak tahun 2024.

BACA JUGA:Pj Wako Budi Ajak Kafilah Pangkalpinang Terus Ukir Prestasi

“Mari kita jaga netralitas kita ini supaya kita tidak terganggu dalam bekerja.

Lebih baik kita berkonsentrasi bekerja untuk pembangunan kita yang hampir memasuki akhir tahun,” tukasnya. 

 

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: