Stafsus Menkumham Fajar BS Lase Ajak Petugas Lapas Pangkalpinang Tingkatkan Budaya Kerjasama

Stafsus Menkumham Fajar BS Lase Ajak Petugas Lapas Pangkalpinang Tingkatkan Budaya Kerjasama

--

Senada, Kepala Lapas Pangkalpinang, Badarudin, mengatakan selain SAE, di Lapas Pangkalpinang juga memiliki banyak inovasi diantaranya Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP), Layanan Disabilitas, Dapur Higienis, Klinik Pratama, Halte Air Panas Warga Binaan, Terminal Sidik Jari Pembinaan (Tersaji), Perpustakaan Program Inklusi Sosial yang Mengayomi, dan Humanis (Pisang Manis), Program Kemandirian Pertukangan Kayu dan Peternakan Ayam dan Ikan, serta Kehumasan dan lainnya. 

Semua ini, kata dia, menjadi inovasi Lapas Pangkalpinang untuk meraih predikat WBK tahun 2024 dan semua merupakan bagian penting dari Reformasi Birokrasi yang dicanangkan oleh pemerintah.

“Inovasi-inovasi ini sengaja dirancang untuk meningkatkan efisiensi, transparansi, dan pelayanan kami kepada Warga Binaan dan Masyarakat,” pungkas Badarudin.(pas)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: