Sah! Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) Babel Tahun Anggaran 2024 Disetujui DPRD
Ist/Dokumentasi Diskominfo Babel--
"Jika pada pelaksanaanya tidak menyentuh langsung pada kepentingan masyarakat, tidak berkenaan dengan indikator dan target maka izinkan kami untuk melakukan perubahan,"pungkasnya.
BACA JUGA:Setelah Legalkan Ganja, Giliran Pernikahan Sejenis Bakal Boleh Juga di Thailand?
Terkait catatan mengenai mutasi yang disampaikan oleh fraksi fraksi, Pj Gubernur Safrizal ZA menuturkan akan segera menindaklanjuti dengan memprioritaskan untuk mengisi posisi jabatan yang selama ini kosong.
"Saya sudah meminta OPD terkait untuk melist dan mendata jabatan yang kosong sehingga saya selaku Pj dapat mengajukan kepada Mendagri sesuai dengan aturan yang berlaku. Syarat dari saya cuma satu yakni "Berkinerja tinggi". Saya akan melibatkan akademisi untuk mengevaluasinya,” pungkasnya.
Penulis : Imelda
Foto : Iyas Zi
Editor : Elvianti
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: