Kajari Bangka Tengah Berganti, Bupati: Sinergi yang Terjalin Akan Terus Kami Lanjutkan

Kajari Bangka Tengah Berganti, Bupati: Sinergi yang Terjalin Akan Terus Kami Lanjutkan

--

BABELPOS.ID, KOBA — Bupati Bangka Tengah, Algafry Rahman, menghadiri kegiatan kenal pamit Kepala Kejaksaan Negeri (Kejari) Bangka Tengah yang digelar di Aula Kantor Kejaksaan Negeri Bangka Tengah, Senin (27/10/2025).

Acara tersebut berlangsung hangat dan penuh keakraban, dihadiri oleh jajaran Forkopimda, pejabat daerah, serta unsur masyarakat.

BACA JUGA:Ada Paman Bejat di Payung! Ponakan Disetubuhi Sejak SD

Dalam kegiatan itu, Kepala Kejaksaan Negeri Bangka Tengah, Muhammad Husaini, resmi berpindah tugas sebagai Asisten Intelijen Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jambi.

Posisi yang ditinggalkan Husaini akan digantikan oleh Padeli, yang sebelumnya menjabat sebagai Kepala Kejaksaan Negeri Enrekang, Sulawesi Selatan.

BACA JUGA:Pesan Gubernur Hidayat untuk 42 ASN: Bekerjalah Sesuai SOP dan Etika

Bupati Bangka Tengah, Algafry Rahman, menyampaikan rasa terima kasih dan apresiasi kepada Muhammad Husaini atas dedikasi dan sinergi selama menjabat di Bangka Tengah.

“Bapak Muhammad Husaini adalah sosok yang bersahaja.

Saya mengenal beliau kurang lebih dua tahun delapan bulan.

Setiap pesan saya selalu ditanggapi, setiap telepon diangkat, dan setiap ajakan untuk bertemu selalu disambut dengan terbuka,” ujar Algafry.

BACA JUGA:Kanwil Kemenkum Babel Mengikuti Pembukaan Pelatihan Teknis Tata Naskah Dinas dan Manajemen Arsip Angkatan I

Ia juga menambahkan bahwa dukungan Kajari selama ini sangat berarti dalam upaya pembangunan daerah.

“Bagi saya, ini kebahagiaan tersendiri.

Kalau saya tidak didukung oleh Pak Kajari, tentu akan sulit dalam membangun dan membina masyarakat.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait