Kunker ke Polres Bangka Barat, Kapolda Ingatkan Personil Polres

Jumat 21-11-2025,13:11 WIB
Reporter : Husni
Editor : Govin

Ia memastikan bahwa setiap layanan berjalan cepat, responsif, dan humanis. Kapolda juga mengecek sarana dan prasarana Mako Polres, memastikan kenyamanan, kebersihan, dan keamanan bagi masyarakat yang datang.

“Pelayanan publik adalah wajah Polri bagi masyarakat.

Setiap warga yang datang harus merasa aman, nyaman, dan mendapatkan layanan terbaik,”tegas Kapolda.

BACA JUGA:Bocoran Spesifikasi Lengkap Poco F8 Pro Jelang Peluncuran di Bali

Kapolres Bangka Barat menyampaikan bahwa kunjungan Kapolda menjadi motivasi besar bagi seluruh jajaran untuk terus meningkatkan kualitas pelayanan publik.

“Kehadiran Bapak Kapolda, mulai dari penyambutan, pengarahan, hingga peninjauan fasilitas, memberikan energi positif bagi kami untuk melayani masyarakat lebih baik,” ungkap Aditya Nugraha.

Kategori :