Simak, Ini Persyaratan yang Harus Disiapkan untuk Daftar Porgram Kelas Beasiswa PT Timah Pada SMAN 1 Pemali

Simak, Ini Persyaratan yang Harus Disiapkan untuk Daftar Porgram Kelas Beasiswa PT Timah Pada SMAN  1 Pemali

--

BACA JUGA:Kolaborasi Jaga Ekosistem Pesisir Bersama Masyarakat, PT Timah Tbk Tanam 12 Ribu Bibit Mangrove di Kundur

"Dalam melaksanakan seleksi program Kelas Beasiswa PT Timah berkolaborasi dengan Dinas Pendidikan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung dan juga pihak sekolah. Proses seleksi berlangsung secara transparan dan tidak dipungut biaya," ucap Anggi.

Berikut Persyaratan untuk Mendaftarkan Diri dalam Program Kelas Beasiswa PT Timah

1.Peserta didik SMP/MTs yang akan lulus pada tahun pelajaran 2024/2025 yang berada di wilayah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Kabupaten Karimun Provinsi Kepulauan Riau dan Kabupaten Kepulauan Meranti Provinsi Riau.

2.Berusia maksimal 18 tahun pada tanggal 01 Juli 2025.

3.Pas foto berwarna ukuran 4 x 6 cm sebanyak 1 lembar.

4.Melampirkan fotokopi kartu keluarga.

5.Melampirkan fotokopi Kartu Indonesia Pintar (KIP) atau Program Keluarga Harapan (PKH) atau Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM).

6.Melampirkan foto keluarga inti (Orangtua/Wali dan Saudara Kandung) dan/atau fotokopi piagam prestasi di bidang akademik maupun non-akademik yang

dilegalisasi oleh kepala sekolah (Jika Ada) dengan format PDF.

7.Melampirkan foto tempat tinggal peserta didik (tampak depan, samping, belakang, ruang tamu, kamar mandi, dan ruang dapur) dalam satu halaman A4 sebagaimana format terlampir.

8.Menulis Esai (tulis tangan) dengan ketentuan sebagai berikut:

a. Latar Belakang dan Harapan mengikuti program Kelas Beasiswa PT Timah Tbk (minimal 4 Paragraf)

b. Kegiatan akademik maupun non-akademik baik di sekolah dan luar sekolah yang kamu ikuti.

9.Melampirkan surat pernyataan kesehatan sebagaimana format terlampir

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: