Angsuran dan Syarat Pinjaman KUR BRI 50 dan 100 Juta
KUR BRI --Ist
3. Wajib ikut serta dalam program BPJS
Syarat dokumen yaitu:
- Identitas diri seperti e-KTP/Surat Keterangan Pembuatan e-KTP, KK, atau Akta Nikah
- SIUP TDP NPWP SITU, IUMK atau Surat Keterangan Usaha lainnya
- NPWP
Setelah memenuhi syarat, calon debitur dapat langsung menuju kantor cabang BRI terdekat untuk mengajukan pinjaman KUR atau bisa juga dilakukan secara online melalui kur.bri.co.id. (*)
BACA JUGA:Ternyata Mengajukan KUR BRI Bisa Online, Begini Caranya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: