Dua Varian Mitsubishi All-New Colt
--
Sedangkan bagian kabin depan terlihat sangat sporty, di mana terdapat monitor touch screen 7 inci serta 9,3 inci1 serta Smartphone-link Display Audio (SDA).
Dalam berkendara, pengemudi dapat mengakses sistem multi-Sense, dengan 3 pilihan di antaranya mode My Sense, Sport atau Eco.
Sedangkan perlengkapan audio All-New Colt telah disematkan sistem audio premium Bose1 dapat memberikan pengalaman audio yang imersif saat berkendara.
Tak hanya itu All-New Colt juga dilengkapi dengan serangkaian fitur keselamatan canggih yang memberikan keamanan serta kenyamanan selama berkendara.
Adapun fitur yang disematkan pada All-New Colt:
1. Dilengkapi pada level trim tertentu
2. Fitur keselamatan canggih yang disertakan pada Colt baru adalah sebagai berikut:
Adaptive Cruise Control dengan Stop & Go (ACC)
Lane Departure Prevention (LDP)
Easy Park Assist
Forward Collision Mitigation System (FCM)
Lane Departure Warning (LDW)
Automatic High Beam (AHB)
Traffic Sign Recognition System (TSR)
Blind Spot Warning (BSW)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: