Di Amerika Serikat, Ganja Boleh, Tapi Kangkung Dilarang. Mengapa?

 Di Amerika Serikat, Ganja Boleh, Tapi Kangkung Dilarang. Mengapa?

--

BACA JUGA:Ternyata Anak-anak juga Bisa Depresi, Ini Cirinya

Apal alasan Amerika melarang kanggkung?  Apakah karena menyebabkan kantuk itu?

Ternyata kangkung dilarang di Amerika bermula berasal dari Florida pada 1973.  Saat itu Florida melarang kangkung karena penyebarannya yang tidak terkontrol di kolam yang membuat saluran air tersumbat dan menghalangi perahu melintas.  Hal ini membuat florida melarang budidaya kangkung yang dibawa sebagai makanan non pribumi.

Akhirnya Federal Amerika Serikat pun memasukan kangkung sebagai daftar gulma federal yang berbahaya.

Peraturan ini di bawah wewenang undang-undang Federal Noxious Weed Act, yang berisi larangan menjual dan membeli kangkung, kecuali telah memiliki izin USDA.

BACA JUGA: Rere Simpan Sabu di Plafon, Ketahuan Juga

Kepemilikan izin ini juga berlaku bagi pembeli bibit dan yang menanam bibit, wajib memiliki izin valid APHIS.

Dampak yang terjadi akibat pelarangan budidaya dan konsumsi kangkung di Amerika ini, timbulnya pasar gelap tadi.  Bermunculannya para petani ilegal yang menawar kangkung dengan harga fantastis.

Pengontrolan kangkung yang ketat agar kangkung tidak menyebar ke alam liar dan menjadi gulma karena pertumbuhannya yang agresif.

Itulah alasan kangkung dilarang di Amerika yang masuk kedalam daftar gulma berbahaya.***

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: