Harga Pertalite Dipaksa Naik, Sri Mulyani: Jika Tidak..

Harga Pertalite Dipaksa Naik, Sri Mulyani: Jika Tidak..

--

Sri menuturkan, tambahan anggaran ini di luar subsidi energi lainnya seperti listrik dan LPG 3 kilogram. 

Menurutnya, jika ditambah dua jenis ini bahkan bisa lebih besar lagi.

"Itu untuk subsidi solar dan pertalite saja. Saya belum menghitung LPG dan listriknya," ujarnya.

Sri Mulyani mengatakan, tambahan nilai subsidi ini sudah didapat berdasarkan perhitungan yang sudah dilakukan oleh Kementerian Keuangan dan sudah disampaikan ke Presiden Joko Widodo (Jokowi). 

"Kenaikan soal naik tidaknya harga pertalite tinggal di tangan Presiden Jokowi," pungkasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: disway.id