CRIC Bakal Bantu Pemkot Memperbaiki Tata Kelola Perubahan Iklim

CRIC Bakal Bantu Pemkot Memperbaiki Tata Kelola Perubahan Iklim

Diharapkan dengan pelatihan ini membuat masyarakat lebih sigap untuk perubahan iklim itu sendiri," ungkapnya.

Lebih jauh, dengan bantuan UCLG ini pihaknya sangat bersyukur karena terpilih salah satu kota di Indonesia.

Organisasi internasional mereka punya mitra bisa membantu Kota Pangkalpinang dalam perubahan iklim. 

"Baru pelatihan untuk membuat dokumen rencana aksi kalau sudah dipetakan daerah di Kota Pangkalpinang jadi tahu mana yang akan dikerjakan," tuturnya.(**)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: