Pondok Pesantren Harlan Siswa Pemali: PT Timah Bak 'Cahaya Emas' Bagi Jiwa-Jiwa Generasi Bangsa

Jumat 16-05-2025,13:30 WIB
Reporter : Agus Putra
Editor : Govin

BACA JUGA:Razia Tambang Ilegal di Sukadamai, Tim Gabungan Diserang Penambang, Satu Sopir Speed Luka

“PT Timah bagi Harlan adalah 'Cahaya Emas' yang menghasilkan jiwa-jiwa generasi bangsa menuju Indonesia emas 2045,” tambahnya sambil tersenyum bangga.

Ahmad Harlan Fadhillah berpesan kepada generasi penerus bangsa di luar sana yang bernasib sama dengannya untuk jangan takut bermimpi dan terus melakukan hal-hal yang positif.

“Fortis Fortuna Adiuvat, karena keberuntungan berpihak pada yang berani,” tutupnya.

Kategori :