Ini 8 Tim yang Lolos 16 Besar Play-off Liga Champions

Kylian Mbappe merayakan gol ke gawang Manchester City --Foto: ist
Nantinya kedelapan tim yang lolos ini akan dipertemukan dengan delapan tim yang telah lolos terlebih dahulu lewat jalur peringkat delapan teratas fase grup.
Undian babak 16 besar akan dilangsungkan di Nyon pada Jumat (22/2).
Daftar 8 tim yang lolos fase play-off 16 besar:
1. PSV Eindhoven
2. Borussia Dortmund
3. Real Madrid
4. Paris Saint-Germain
5. Bayern Muenchen
6. Benfica
7. Club Brugge
8. Feyenoord
BACA JUGA:Kejar-kejaran Gol Manchester City Vs Real Madrid, Bellingham Jadi Penentu
BACA JUGA:Final Kepagian City Vs Madrid Malam Ini, Adu Strategi Guardiola Lawan Ancelotti
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: antara