Lebaran, Pahami Ya, Masakan Bersantan Jangan Dipanas Berulang, Ini Efeknya

Lebaran, Pahami Ya, Masakan Bersantan Jangan Dipanas Berulang, Ini Efeknya

Berbagai masakan lebaran. --Foto: ist

Menurut dia, lebih baik mengurangi penggunaan minyak dengan merebus atau memanggang bahan makanan serta mengurangi garam dalam masakan demi kesehatan.

Dia juga mengingatkan perlunya memperhatikan batasan konsumsi bagi anggota keluarga lanjut usia, anak-anak, dan anggota keluarga yang sakit dalam menyiapkan hidangan Lebaran bagi keluarga.

"Ada lansia atau orang sakit yang mau makan tapi tidak bisa. Jadi, kalau bisa kita dapat memberikan pilihan (makanan) yang lebih sehat. Persiapkan alternatif hidangan yang lebih sehat," kata Fitri.(*)

BACA JUGA:Kolesterol Tinggi Bikin Gampang Lelah? Simak Ini

BACA JUGA:Kamu Gak Mau Kegemukan? Ini 11 Cara Mencegahnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: