Peserta Asik Bang dan Podcast Siap-siap, Penjurian Nasional Digelar

Peserta Asik Bang dan Podcast Siap-siap, Penjurian Nasional Digelar

Dewan Juri Asik Bang dan Podcast BNPT RI.--Ist

Teuku Fauzan menjelaskan kegiatan Asik Bang dan Podcast sangat berbeda dengan kegiatan lainnya. “Kegiatan ini membentuk mindset dan memberikan pesan kepada kita untuk menghargai perdamaian dan saling menghormati keberagaman," jelasnya.

BACA JUGA:ASIK BANG BNPT Mempersatukan Bangsa Lewat Musik

BACA JUGA:Lewat 'Asik Bang', BNPT Bersama FKPT Papua Barat Ajak Pemuda Cegah Paham Radikalisme dan Terorisme

Pihaknya juga menegaskan terorisme adalah kejahatan serius yang harus dicegah melalui kegiatan-kegiatan yang mengedepankan seni budaya salah satunya lewat festival musik asik bang dan podcast ini.(*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: