Tunggu Musim Penghujan, Petani Padi di Namang Pilih Tanam Kacang dan Sayur

Dampak musim kemarau, petani padi di Kabupaten Bangka Tengah beralih tanam kacang dan sayuran--
Bahkan kata dia, hampir setiap hari tengkulak datang untuk memberi hasil panen komoditi-komoditi tersebut.
"Jadi memang mereka (petani-red) itu bercocok tanamnya tidak harus nunggu musim penghujan. Dengan musim kemarau seperti ini, mereka tetap dapat penghasilan," pungkasnya. (sak/ynd)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: