Membuka Gembok Tanpa Kunci, Tapi Jangan Salahgunakan Ya
--
Selanjutnya ambil tang, ratakan bagian ujungnya, dan buat membengkok seperti sendok ke bagian atasnya.
Sedangkan pada kawat kedua, buka bagian atasnya dan buat lekukan seperti cantolan.
Kawat kedua ini bisa kamu gunakan berbarengan dengan kawat pertama sebagai pelengkap untuk membuka gembok.
Pasang kedua kawat pada bagian atas dan bawahnya dengan membentuk kunci.
Setelah keduanya terpasang, tarik ke arah bawah secara bersamaan sampai gembok terbuka.
2. Dengan Palu
Selain menggunakan penjepit atau peper clip tanpa merusak gembok, ada cara lain membuka gembok tanpa kunci dengan mengguanakan palu.
Membuka gembok dengan menggunakan palu ini sangat disarankan jika memamng dalam kondisi sangat terdesak karena gembok akan rusak jika dibuka mengguanakan palu.
Adapun cara membuka gembok tanpa kunci dengan palu antara lain:
3. Dengan Peniti
Cara membuka gembok tanpa kunci juga dapat dilakukan dengan menggunakan peniti, di mana peniti juga bisa menjadi cara paling mudah untuk membuka gembok tanpa kunci.
Kita bisa menggunakan peniti, kawat atau jepit rambut yang dibentuk memanjang untuk membuka gembok.
Caranya juga cukup mudah, masukkan ujung peniti perlahan dan sentakkan sedikit agar memberi tekanan kepada gembok.
Lakukan berulang hingga gembok yang terkunci mulai terbuka.
4. Dengan Gergaji Besi
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: