Pemprov Babel Terima APBD Award

Pemprov Babel Terima APBD Award

Ridwan Djamaluddin saat menerima APBD Award 2023--

1. Daftar kategori Realisasi Pendapatan Daerah Tertinggi Tahun Anggaran 2022 tingkat kota di antaranya Samarinda, Banjarbaru, Bontang, Mojokerto, dan Denpasar. Kemudian tingkat kabupaten, yakni Bojonegoro, Sumbawa Barat, Kutai Kartanegara, Tanah Laut, dan Tanah Laut. Sedangkan di tingkat provinsi, yakni Kalimantan Timur, Kepulauan Bangka Belitung, Sulawesi Tenggara, Kalimantan Barat dan Jawa Timur.

2. Daftar kategori Realisasi Belanja Daerah Tertinggi Tahun Anggaran 2022 tingkat kota di antaranya Pekanbaru, Kotamobagu, Sukabumi, Tasikmalaya, dan Metro. Kemudian tingkat kabupaten, yakni Aceh Tamiang, Yahukimo, Nduga, Gayo Lues, dan Luwu Timur. Sedangkan tingkat provinsi, yaitu Lampung, Kepulauan Riau, Jawa Barat, Kalimantan Barat, dan Jawa Tengah.

3. Daftar kategori Realisasi Peningkatan Pendapatan Asli Daerah Tertinggi Tahun 2022 tingkat kota, yakni Palangkaraya, Kendari, Pekanbaru, Tegal, dan Cirebon. Kemudian tingkat kabupaten, yakni Waropen, Intan Jaya, Puncak Jaya, Mappi, dan Minahasa. Sedangkan tingkat provinsi, yakni Kalimantan Utara, Kepulauan Riau, Kalimantan Barat, Bali, dan Kalimantan Timur.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: