PT Timah Tbk Cari Mitra Binaan Inovatif, Yuk Kepoin Syarat dan Ketentuannya
--
Pendaftaran Program PUMK tahun 2022 akan ditutup hingga 11 November 2022 dan program ini akan disalurkan pada Desember 2022.
BACA JUGA: Tranformasi Budaya K3, Medio Sembilan di 2022 PT Timah Tbk Masih Zero Fatality dan Zero Cidera Berat
Untuk menjadi mitra binaan PT Timah Tbk cukup mudah dengan melampirkan Fotocopy Kartu Keluarga, KTP suami istri, Foto 4x6 1 lembar(suami dan istri), NIB yang sudah RBA, FC rekening bank, rekening listrik, denah lokasi rumah dan usaha, FC jaminan berupa sertifikat tanah/rumah, sedangkan untuk koperasi juga harus disertai copy hasil RAT terakhir, persetujuan pengurus dan badan pengawas, rekomendasi dari dinas koperasi, dan akta pendirian koperasi.
Persyaratan menjadi mitra Binaan Program Pendanaan Usaha Mikro Kecil (PUMK) PT Timah Tbk cukup mudah dengan hanya melampirkan FC KK, KTP suami istri, Foto 4x6 1 lembar (suami dan istri), NIB yang sudah RBA, Fotokopi rekening bank, rekening listrik, denah lokasi rumah dan usaha, FC jaminan berupa sertifikat tanah / rumah.
Sedangkan untuk koperasi juga harus disertai copy hasil RAT terakhir, persetujuan pengurus dan badan pengawas, rekomendasi dari dinas koperasi, dan akta pendirian koperasi.
BACA JUGA: PT Timah Tbk Dukung Perayaan Tradisi Masyarakat Lingkar Tambang
"Seluruh proses pendaftaran program PUMK gratis dan tidak dipungut biaya, untuk informasi lebih lanjut bisa datang ke kantor CSR PT Timah Tbk," kata Anggi.
Informasi Lebih lanjut dapat menghubungi : Bidang Pendanaan Usaha Mikro & Kecil (PUMK), No HP. 082179053657 / 085960371307 atau menghubungi Sdr. Aditia, No. HP. 082177106644 dan Sdr. Doni Afriyanto , No HP. 085266673260.(pas/rel)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: