RSUD Abu Hanifah Buka Poliklinik Kelainan Darah Anak

Jumat 25-04-2025,14:03 WIB
Reporter : Yandi
Editor : Govin

Sedangkan hemofili adalah kelainan genetik yang menyebabkan darah sulit membeku karena kekurangan faktor pembekuan darah.

"Pasien yang mengalami dua penyakit itu harus mengonsumsi obat secara rutin tanpa terputus dan dalam jangka waktu panjang.

Tentu membutuhkan biaya pembelian obat cukup besar, namun itu bisa diklaim melalui BPJS," ujarnya.

BACA JUGA:3.143 Petugas Pilkada Ulang Kota Pangkalpinang Terlindungi BPJS Ketenagakerjaan

Dora menjelaskan, hingga saat sudah ada sekitar 100 pasien yang mengalami kelainan darah dan kanker yang sudah ditangani serta dilakukan pengobatan lanjutan di beberapa rumah sakit, terutama untuk kemoterapi.

"Kita tidak hanya melayani pasien yang berasal dari Bangka Tengah, tetapi juga dari Kabupaten Bangka Selatan," ujarnya.

Kategori :