Akses lain sebenarnya menurut keterangan salah satu guru ada jalan dengan cara memutar, melalui desa Delas menuju desa Palas, tetapi harus memutar menuju Pulau Besar dan memakan waktu selama 1 jam.
"Intinya kami meminta kepada dinas terkait agar segera membuat jembatan darurat, agar aktivitas lancar kembali," pungkasnya.