Curi HP saat Korban Tidur Pulas, Pemuda Asal Palembang Ditangkap Polisi

Senin 15-07-2024,14:03 WIB
Reporter : Agus Putra
Editor : Govin

"Keesokan harinya pelaku menjual satu unit handphone merk Vivo warna hitam kepada seseorang seharga Rp200 ribu sedangkan satu unit handphone merk Infinix Hot 20i warna wildernes black digunakan pelaku untuk kebutuhan pribadi. Selanjutnya pelaku dan barang bukti HP merk Imfinix Hot 20i dibawa ke Polresta Pangkalpinang guna proses lebih lanjut," tandas Riza.(pas)

Kategori :