BACA JUGA:Madrid Bikin Bellingham Berkembang Pesat
BACA JUGA:Madrid Tandang ke Sevilla, Tak Mudah Tapi Harus Menang
Sementara Pelatih Barcelona, Xavi Hernandez menilai timnya tidak pantas kalah. Ia menyayangkan kurang efektifnya anak asuhnya di depan gawang.
"Saya kira kami dominan selama 60 menit. Tapi kami butuh lima atau enam peluang untuk mencetak gol dan dengan tiga peluang mereka bikin dua gol. Kami kurang efektif," ujar Xavi seperti dlkutip Marca.
"Mereka membuat kami menderita di akhir, tapi sejujurnya, kalau ada yang kelihatannya akan menang, itu kami," cetusnya.
BACA JUGA:Kemenangan Beruntun Madrid Dihentikan Atletico
BACA JUGA:MU dan Madrid Berebut Gelandang Sayap Munchen
"Bahkan hasil imbang tidak mencerminkan apa yang kita lihat di lapangan karena kami main untuk menang. Ini berat, tapi target kami adalah juara liga dan ini belum berakhir," tandasnya.(*)