Jauhi Siswa dari Narkoba, Kepala BNN RI Tinjau Pelaksanaan Program IKAN di SMA 4 Pangkalpinang

Kepala BNN RI Tinjau Pelaksanaan Program IKAN di SMA 4 Pangkalpinang--
Orang yang memiliki kesadaran moral akan memilih sesuatu yang baik bagi dirinya, walaupun keuntungannya kecil, daripada harus mengambil risiko besar hanya demi uang.
BACA JUGA:Deshanda Craft, UMKM Binaan Bank Sumsel Babel di Kota Pangkal Pinang
"Hari ini kita melihat bahwa narkoba masuk ke Indonesia melalui jalur udara.
Dampaknya tidak hanya merusak fisik, tetapi juga daya tahan moral masyarakat," ujarnya.
Terkait situasi darurat narkoba di Bangka Belitung, kata Marthinus, meskipun belum ada survei spesifik jumlah pengguna narkoba secara nasional sudah sangat mengkhawatirkan.
BACA JUGA:Toko Sembako di Pangkalpinang Dirampok, Aksi Pelaku Terekam CCTV
Oleh karena itu, menurutnya, harus ada pendekatan yang tidak hanya dilakukan di sekolah, namun di lingkungan keluarga.
Selain itu kesadaran moral juga harus di mulai dari keluarga, lingkungan permainan dan pendidikan.
BACA JUGA:Curi Cooler Box, Sudah Dijual Malah Tertangkap Polisi, Ini Hukumannya
Dengan begitu, kata dia, bisa memutus mata rantai penyebaran narkoba di kalangan remaja.
"Saat ini ada 312 ribu remaja yang menjadi target pasar narkoba.
Ini angka yang sangat besar dan harus kita tekan dengan pendekatan komprehensif, mulai dari rehabilitasi hingga pendidikan moral," tutupnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: