Siap Jaga Netralitas ASN, Kalapas Narkotika Pangkalpinang Ikuti Sosialisasi Netralitas ASN di Pilkada 2024

Siap Jaga Netralitas ASN, Kalapas Narkotika Pangkalpinang Ikuti Sosialisasi Netralitas ASN di Pilkada 2024

Kegiatan sosialisasi Netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) yang diselenggarakan oleh Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Bangka Belitung.--

“ASN juga tidak diperkenankan untuk posting, berkomentar, share atau like dalam grup/akun pemenangan bakal calon, serta memposting foto bersama dengan bakal calon/ tim sukses/ alat peraga terkait parpol pada media sosial,” pesan Rogrius.

 

Kegiatan ini diharapkan dapat menjadi sarana untuk memperkuat pemahaman para ASN khususnya di Lingkungan Kanwil Kemenkumham Babel terkait netralitas ASN dalam menyambut pilkada serentak 2024 nanti.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: