Langkah Konkret PT Timah Tbk Pelestarian Satwa, Bentuk PPS Alobi hingga Lakukan Penangkaran Rusa

Langkah Konkret PT Timah Tbk Pelestarian Satwa, Bentuk PPS Alobi hingga Lakukan Penangkaran Rusa

--

Satwa hasil rehabilitasi ini nantinya akan dilepasliarkan ke habitatnya.

BACA JUGA:Perkara Pencabulan Dua Bocah di Tempilang Segera Dilimpahkan ke Jaksa

“Kita harus bergerak bersama untuk melindungi satwa liar, apalagi satwa berperan dalam menunjang ekosistem lingkungan dan rantai makanan,” kata Endi baru-baru ini.

Ia mengatakan, PT Timah Tbk telah menunjukkan komitmennya dalam mendukung pelestarian satwa yang dilindungi.

BACA JUGA:Waspada LSD pada Ternak, DPKP Bateng Gencarkan Vaksin, Ini Gejalanya!

Ia berharap masyarakat juga dapat turut menjaga dan melindungi satwa dengan tidak melakukan perburuan liar dan tidak merusak ekosistem satwa.

“PT Timah sangat berkomitmen dalam menerapkan dan mendukung keanekaragaman hayati, salah satunya dengan melindungi satwa melalui PPS Alobi di AirANGKang. Kita berharap hal ini terus berlanjut. Mari kita bersama-sama menjaga dan menjaga satwa,” ujarnya.(pas/rel)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: