Ciri Kena Pelet, Fisik Sehat, Tapi Pikiran Tertuju Hanya ke Si Dia...

 Ciri Kena Pelet, Fisik Sehat, Tapi   Pikiran Tertuju Hanya ke Si Dia...

--

BABELPOS.ID.- ''Kenapa ya, aku terus memikirkan dia?''

Kalimat ini kadang muncul dari seseorang --baik laki-laki maupun perempuan-- yang sadar akan hal yang janggal atas dirinya sendiri.  

Meski jawaban normatif bisa diberikan, namun lawan bicara kadang perlu berpikir, apakah mungkin ini ada gejala kena pelet?

Orang yang kena ajian pelet, kadang sehat fisik dan rohaninya, hanya otaknya seperti terus dibayang-bayangi oleh seseorang.

Meski zaman sudah modern, namun kemungkinan besar masih ada saja yang memilih untuk memikat orang yang disukainya dengan ilmu pelet. Meski sebagian masyarakat tidak percaya dengan hal-hal demikian.

Namun, karena ini merupakan jalan pintas yang melibatkan kekuatan gaib, ada sejumlah dampak negatif yang bisa dialami para korban ilmu pelet.

Dari berbagai sumber pengaruh ilmu pelet bisa diketahui dengan memperhatikan tingkah laku ataupun perilaku korbannya. 

Apakah anda korban pelet berikut simak ciri-cirinya. Sehingga bisa segera diatasi?

1) Terbayang-bayang

Ini bukan mengutip lagu dangdut, namun meski orang yang terkena pelet ini sehat, namun pikiranya selalu 'terbayag=bayang' akan seseorang.

2) Ditarik Enegeri Negatif

Korban seperti ditarik energi negatif untuk terus memikirkan orang yang ada dibayang-bayang otaknya.

3) Jika sebelumnya rajin beribadah, kini mendadak malas, enggan, dan malah kadang diajak pun menolak.

4) Jika sebelumnya penurut, mendadak susah diatur.  Ia merasa orag-orang sekitar tidak paham dirinya yang sedang membayangkan seseorang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: