Ribuan Warga Meriahkan Jalan Sehat HGN 2022 di Bateng

Ribuan Warga Meriahkan Jalan Sehat HGN 2022 di Bateng

Jalan Sehat HGN 2022 di Koba Bangka Tengah.--

Di tempat yang sama, Dwi (35), Warga Keluruhan Berok mengatakan kegiatan seperti ini memang sangat ia nanti-nantikan, karena rindu akan keramaian dan keseruan acara di Bangka Tengah.

"Seru sekali, apalagi ada zumba, kopi gratis, hiburan dan doorprize, serta kalau bisa nanti kuponnya gratis," tuturnya.

BACA JUGA:21 Dari 748 Guru Honorer di Bateng Miliki Serdik, Lebih Berpeluang Lolos CPNS/CPPPK

BACA JUGA:Banyak Guru Pensiun, 57 Guru Honorer Direkrut Pemkab Bateng

Sementara itu, Penanggungjawab jalan santai HGN 2022, Bardian mengatakan kupon yang dicetak 15 ribu lembar dengan rute perjalanan 3,15 KM di sekitaran Komplek Perkantoran Pemda Bangka Tengah. 

"Awalnya kami cetak 10 ribu lembar kupon, tapi ternyata peserta membludak, sehingga kami cetak lagi dan kami berikan gratis beberapa pihak, seperti anak-anak," ujarnya.(**)

BACA JUGA:Baznas Bateng Salurkan Beasiswa Anak dan Santunan Guru Ngaji Rp686 Juta

BACA JUGA:Belum Ada Info, Jadwal Pelaksanaan Seleksi PPPK Guru Tahap 3 Diundur?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: