BABELPOS.ID - Bank Rakyat Indonesia (BRI) memiliki berbagai produk. Salah satunya BRImo yang merupakan aplikasi mobile bangking dari BRI. Produk ini menawarkan beragam keunggulan yang diberikan kepada masyarakat khususnya bagi para nasabah.
BRImo ini juga dipakai para pelaku usaha. Seperti halnya usaha Lesehan Pendopo Akor yang beralamat di Jl A Yani, Kelurahan Kemelak Bindung Langit Baturaja. Di tempat usahanya, pengelola rumah makan bergaya lesehan ini menggunakan Brimo bagi pengunjung yang ingin bertransaksi. "Jadi lebih mudah bertransaksi seperti saat akarn membayar," kata Eny, salah satu pengunjung yang makan di lesehan tersebut. Jadi selain bisa membayar tunai, bisa juga membayar dengan menggunakan aplikasi BRImo yang ada di dalam gadget. BACA JUGA:Skor ESG di S&P Meningkat, BRI Perkuat Posisi Sebagai Pemimpin Keberlanjutan di Sektor Perbankan BACA JUGA:Bergabung Menjadi AgenBRILink, Pendapatan Pelaku UMKM di Simalungun Ini Meningkat Lantas apa kelebihan BRImo? berikut ini sejumlah keunggulan Brimo. Kemudahan dalam membuka rekening. Calon nasabah dapat membuka rekening BRI Secara digital tanpa perlu datang ke kantor cabang BRI. Kemudian, transaksi tanpa kartu. Dengan aplikasi tersebut dapat melakukan trarnsaksi tanpa menggunakan kartu ATM fisik. Juga bisa transaksi lintas negara atau internasional, dengan Brimo memungkinkan nasabah untuk melakukan transfer internasional ke lebih 160 negara. Pembayaran QR di luar negeri nasabah dapat melakukan pembayaran QR di berbagai merchant internasional. Tentunya nasabah juga bisa mengatur manajermen keuangan baik pengeluaran dan pemasukan dengan mudah. Disamping itu, aplikasi ini juga memiliki keamanan tinggi, karena jika salah memasukan user name atau password lebih tiga kali bisa terblokir secara otomatis. Brimo juga dapat login cepat dengan menggunakan teknologi pemindai fingerprint (sidik jari) atau face id. Nasabah juga bisa transaksi dalam rentang waktu 24 jam dalam sepekan. Serta bisa mengecek rekening koran tanpa perlu datang ke bank untuk melihat laporan rekening koran.(adv) BACA JUGA:KKB BRI, Bunga Kompetitif Solusi Miliki Kendaraan Idaman BACA JUGA:Payroll BRI, Beri Kemudahan Bagi NasabahBanyak Kelebihannya, BRImo Jadi Pilihan Utama UMKM di Baturaja
Senin 11-11-2024,13:17 WIB
Reporter : Septi
Editor : Jal
Kategori :
Terkait
Rabu 09-07-2025,16:21 WIB
Kepercayaan Investor Global Menguat, Transformasi Jadi Fondasi Daya Tarik Saham BBRI
Rabu 09-07-2025,08:45 WIB
Dukung Pembangunan Berkelanjutan, Green Financing BRI Terus Tumbuh Capai Rp89,9 Triliun
Selasa 08-07-2025,15:06 WIB
Kepercayaan Investor Global Menguat, Transformasi Jadi Fondasi Daya Tarik Saham BBRI
Senin 07-07-2025,18:46 WIB
Lewat Program Pemberdayaan BRI, Couplepreneur Ini Sukses Bawa Kerajinan “Craftote”
Senin 07-07-2025,08:13 WIB
Trust ke Fundamental, Analis Kompak Rekomendasikan Saham BBRI
Terpopuler
Rabu 09-07-2025,10:18 WIB
iPhone 17 Pro Max Bakal Dilengkapi Baterai Paling Besar
Selasa 08-07-2025,21:39 WIB
Sengketa Tanah di Gunung Muda Berujung Gugatan di Pengadilan, JF Klaim Diserobot, Romlan Merasa Dicaplok
Rabu 09-07-2025,16:28 WIB
Sindiran Wakil Ketua Desk P2MI, Sebut Babel Harusnya Tak Jadi No.3 Terbanyak Dalam Kasus Online Scam
Rabu 09-07-2025,12:10 WIB
PT Timah dan Puskesmas Kundur Barat Gelar Seminar Kesehatan untuk Warga
Rabu 09-07-2025,09:39 WIB
Legenda MU Jadi Asisten Pelatih Arsenal
Terkini
Rabu 09-07-2025,21:09 WIB
Beredar Foto Diduga 3 Pencuri Ventilator RSUP Babel, Kabarnya Tenaga Honorer
Rabu 09-07-2025,20:40 WIB
Kabarnya Dahlan Iskan Tersangka, Ternyata Fitnah
Rabu 09-07-2025,20:22 WIB
Misteri Hilangnya Ventilator RSUP Babel Terkuak, Polda Amankan 3 Pelaku
Rabu 09-07-2025,19:10 WIB
Banyak Informasi Meresahkan, Bawaslu Babel Imbau Bakal Calon Turut Jaga Kondusifitas Pilkada Ulang
Rabu 09-07-2025,18:57 WIB