Usai Sumpah Pocong, Pemuda Palembang Diringkus Polda

Rabu 24-05-2023,13:32 WIB
Reporter : Admin
Editor : Admin

John juga mengatakan proses hukum tetap berjalan dan sumpah pocong ini dilakukan untuk membersihkan nama kliennya di masyarakat.

“Dia sudah merasakan beban ini. Ada tantangan mubahala ternyata pelapor tidak hadir. Ya, saya tetap akan mendampingi. Tidak apa-apa, itu berdasarkan hukum di dunia. Hukum di dunia berjalan, hukum akhirat juga berjalan,” tukasnya.***

 

 

 

Kategori :