Tertinggi Nasional, Realisasi Pendapatan APBD Kep. Babel Capai 106,94 Persen

Senin 07-11-2022,20:56 WIB
Reporter : Imelda
Editor : Jal

Selain itu, Pemprov. Kepulauan Bangka Belitung dikatakannya juga mengeluarkan kebijakan relaksasi pajak melalui program pemutihan pajak yang diharapkan dapat memberikan keringanan kepada masyarakat.

Inovasi ini dikatakannya telah memberikan dampak positif pada pencapaian PAD Kep. Babel.

BACA JUGA:Pj Gubernur Ridwan Djamaluddin Resmikan Ruang Instalasi Hemodialisis

Sementara Kepala Badan Keuangan Daerah Pemprov. Kep. Babel, M. Haris mengungkapkan, program Samsat Keliling dan Samsat Setempoh ini dilakukan secara masif melalui 7 UPT Samsat di Kep. Babel.

"Dengan berkolaborasi bersama pihak Jasa Raharja dan Polisi Lalu Lintas," pungkasnya. (**)

BACA JUGA:Pj Gubernur Sambut Gembira Wisudawan/Wisudawati Stikes Citra Delima

Kategori :