Gagal Turunkan Berat Badan? Coba Deh Cara Ini

Gagal Turunkan Berat Badan? Coba Deh Cara Ini

--

MERASA punya berat badan yang di atas rata-rata dan sangat sulit untuk mendapatkan bobot yang ideal? mungkin ada beberapa hal dilakukan kurang benar. 

Cara menurunkan berat badan yang benar mungkin tidak seperti yang dikira banyak orang. Hal inilah yang menjelaskan mengapa tidak sedikit orang sering kali gagal menurunkan berat badan.

Pertanyaannya, bagaimana cara menurunkan berat badan yang benar?

Menurut ahli, cara menurunkan berat badan yang benar tidak hanya dikaitkan dengan konsumsi kalori secara tepat.

Meski mengkonsumi jumlah kalori itu penting, namun ada faktor lainnya yang juga harus bisa dikombinasikan dalam proses ini.

Jadi bagaimana cara menurunkan berat badan yang benar?

Jadi selain memperhatikan kalori yang diasup, waktu makan yang tepat adalah rahasia menurunkan berat badan yang benar.

Waktu makan yang tepat ini kata ahli, tidak kalah penting dan justru krusial untuk mempercepat proses menurunkan berat badan.

Menurut sebuah studi, mereka yang makan lebih banyak kalori di pagi hari, punya potensi lebih tinggi dalam menurunkan berat badan mereka.

Oke, jadi bagaimana detail cara menurunkan berat badan yang benar?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: