Wako Udin Paparkan Strategi Ketenagakerjaan Adaptif 2025-2030 di Hadapan Komisi IX DPR RI
Wako Udin Paparkan Strategi Ketenagakerjaan Adaptif 2025-2030 di Hadapan Komisi IX DPR RI--
Dalam upaya mengatasi dominasi lulusan SMA/sederajat dan meningkatkan daya saing, Pemkot akan fokus pada:
Peningkatan skill melalui pelatihan berbasis kompetensi di bidang hospitality, digital marketing, manufaktur ringan, dan jasa keuangan.
BACA JUGA:Kata Bupati Fery Kesadaran Masyarakat Bangka Buang Sampah Masih Rendah, Siapkan Program Ini
Penyediaan sarana melalui pembangunan Balai Latihan Kerja (BLK) Kota Pangkalpinang.
Implementasi program link and match untuk menyelaraskan dunia pendidikan dengan kebutuhan dunia kerja dan sektor swasta.
3. Penguatan Tata Kelola Pasar Kerja
Strategi ini mencakup penguatan sistem data dan tata kelola pasar kerja untuk memastikan implementasi kebijakan berjalan efektif dan berkeadilan.
BACA JUGA:Tertangkap! Ini Pencuri Kabel Jembatan Emas
“Kami mengajak seluruh stakeholder mari bekerja bersama mewujudkan Pangkalpinang sebagai kota yang menyediakan kesempatan kerja yang luas, berkualitas, dan berkeadilan bagi seluruh masyarakat,” tutup Prof. Saparudin.
Muhammad Yahya Zaini menyambut baik paparan tersebut, menekankan pentingnya peran pengawas ketenagakerjaan dalam pelaksanaan undang-undang dan perlindungan hak-hak pekerja, terutama di daerah kepulauan seperti Bangka Belitung.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:
