Melalui Program Cerdas, Pemkab Belitung Salurkan Bantuan untuk 995 Pelajar Kurang Mampu

Kamis 30-10-2025,14:56 WIB
Reporter : Dodi.P
Editor : Govin

BACA JUGA:Wali Kota Pangkalpinang Beri Motivasi Bagi PGRI se - Pangkalpinang

Tujuan utamanya adalah menekan angka putus sekolah dan memotivasi murid untuk melanjutkan ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi.

Serta menyediakan akses pendidikan yang komprehensif bagi seluruh masyarakat, termasuk anak-anak sekolah, melalui pemberian bantuan pendidikan.

"Hal ini diharapkan dapat meningkatkan moral dan karakter serta mengembangkan konsep pendidikan sepanjang hayat," tandasnya.

Kategori :