Bahkan pada sebelumnya ia pernah sampaikan untuk menginventarisir perda - perda yang Berhubungan dengan Pendapatan.
Bukan itu saja, disisi lain pihaknya juga minta ada Satgas Pengendalian serta Penertiban Perizinan yang dibentuk Pemerintah Daerah (Pemda) biar beriringan.
"Pansus sangat Penting, nanti kami sampaikan usul di tingkat pimpinan serta seluruh anggota, dan yang terpenting kami akan mengkaji terlebih dahulu dengan aturan yang ada," kata dia.
BACA JUGA:2 Calon Haji Babel Tunda Keberangkatan
"Kita dukung penuh langkah eksekutif dan harus diiringi dengan penguatan fungsi pengawasan legislasi dari Dewan.
Pansus penting untuk memastikan bahwa proses identifikasi potensi, penataan regulasi, dan pengawasan pemungutan PAD berjalan secara akuntabel dan transparan.
Nantinya Pansus DPRD akan mengawal penuh Satgas PAD Sebagai alat teknis kerja dari pemerintah daerah agar lebih optimal," tambahnya.