BACA JUGA:Ini 4 Nama Calon Pengganti Paus Fransiskus, Ada dari Ghana dan Filipina
“Awalnya dari kelompok kami, kemudian kami membentuk kelompok hidroponik bagi ibu-ibu dan kelompok terasi.
Kami bersyukur pelatihan dan dukungan dari PT Timah telah membantu perekonomian kami, tadinya ibu-ibu hanya ibu rumah tangga sekarang bisa menanam sayur.
Terima kasih PT Timah yang telah memperhatikan daerah kami di Sawang Laut,” katanya.
Selain itu, kata dia PT Timah juga sering memberikan bantuan sosial bagi masyarakat seperti peralatan penangkapan untuk nelayan dan bantuan lainnya.
“Alhamdulillah kami sebagai masyarakat sudah merasakan banyak manfaat dengan pelatihan dan dukungan dari PT Timah.
Dukungan dari PT Timah ini membantu kami dalam sektor ekonomi dan sosial.
Semoga PT Timah tetap jaya,” harapnya.