
Kondisi saat ini dan prospek ke depan
Perseroan memastikan keberlanjutan aktivitas pertambangan timah dan operasional usaha dengan melaksanakan kegiatan eksplorasi baik di darat maupun di laut untuk menemukan sumber daya dan cadangan mineral timah.
Pada tahun 2024 Perseroan mencatat sumber daya timah sebesar 807.234 ton dan cadangan timah sebesar 312.506 ton.
BACA JUGA:Dibantai Arsenal 3-0, Bintang Madrid Malah Ngaku Beruntung
Perseroan siap menghadapi tantangan ke depan dengan melakukan berbagai upaya strategis untuk meningkatkan kinerja Perseroan diantaranya optimalisasi dan peningkatan produksi bijih timah, perbaikan tata kelola kerjasama kemitraan dan kerjasama penambangan darat dan laut, Optimalisasi dan efisiensi berkelanjutan di seluruh lini bisnis, optimalisasi kinerja dan pengembangan anak perusahaan.