Berprestasi juga menjadi tagline ketiga karena dengan berprestasi kita dinilai bagaimana estafet kepemimpinan di siapkan untuk masa depan.
Erzaldi juga menggandeng anak muda berusia 39 tahun agar kedepan semakin berprestasi.
"Tiga tagline ini kita gunakan untuk Babel Beramal agar kita yang dewasa bisa berprestasi, dan kita yang muda juga berprestasi karena Babel tanggungjawab kita semua," ujarnya.
BACA JUGA:Dua Pelaku Curat di Belinyu di Bekuk, Aksinya Curi Uang, Gawai dan Cincin Emas
BACA JUGA:Daftar Pilkada Babar, Pasangan Markus-Yus Derahman Merahkan KPU
BACA JUGA:Terbukti Merintangi Penyidikan Tipikor Timah, Akhi Adik Aon Divonis 3 Tahun Penjara