Usai kuliah umum, dilaksanakan penyerahan cinderamata dari STIE dan STIH Pertiba kepada Pj Gubernur Suganda, yang dalam kesempatan tersebut didampingi oleh Kepala DKP Agus Suryadi dan Tim Dosen Universitas Pertiba.
Penulis: Dini
Foto: Fajar
Editor: Yudhistira