BACA JUGA:Buta Huruf di Bateng Capai 1.507 Orang dengan Angka Putus Sekolah Hingga 65.302 Orang
Sama halnya dengan yang di sampaikan Waka bidang kesiswaan, Risky Fuji Lestari, S.Pd bahwa siswa senang menggunakan sistem penilaian seperti ini apalagi siswa bisa melihat langsung nilai yang di perolehnya setelah menyelesaikan soal yang di kerjakan.
"Guru-guru juga tidak disibukkan lagi dengan mengkoreksi lembar jawaban, karena nilai secara otomatis telah masuk ke server dan dengan sistem seperti ini maka kami juga turut memberikan sumbangsih terhadap hemat kertas untuk keselamatan bumi dan mengurangi pemanasan global," tutupnya. (*)
BACA JUGA:PPDB Tingkat SMP Berakhir, Ada 3 Sekolah Negeri di Bateng Dengan Pendaftar Melebihi Kuota